Kejatisu dan Poldasu Diminta Panggil dan Periksa Kasek MIS Rantau Panjang Desa Teluk Bakung Kecamatan Tanjung Pura


 

LANGKAT, LIDIK86.COM-  Diminta Kejatisu dan Poldasu panggil dan periksa Kasek MIS Rantau Panjang Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat, Khalijah Aini S,Pd.I yang diduga dalam penggunaan dana bos tidak tepat sasaran.

Ketika wartawan menyambangi sekolah MIS Rantau Panjang Jln. Pulau Banyak Desa Teluk Bakung Kecamatan Tanjung Pura Rabu(27/07/2022), wartawan berjumpa dengan oknum kasek. “ada apa bang ujar?” oknum kasek kepada kru wartawan. “kami mau konpirmasi bu!“apa yang mau abang tanyak sama saya?”, “berapa jumlah siswa / siswi disini bu?”.”jumlah siswa kami sekitar 160 orang!”. “Berapa guru honor disini Bu?”, “honor kami sekitar tujuh orang bang!“Udah ibu pasang papan plank alokasi dana bos?” “blom!“Kenapa blom ibu pasang papan plank rincian dana bos?”, “saya lagi sibuk jadi gak sempat buat papan plank rincian dana bos!” ujar oknum kasek kepada kru wartawan. “Sudah berapa tahun ibu jadi kasek mis rantau panjang ini?”,”sudah hampir 12 tahun saya jadi kasek disini !”. “ok lah Bu terima kasi atas konpirmasinya”.

Ketika diminta tanggapan tentang sekolah MIS Rantau Panjang Kecamatan Tanjung Pura, JONI SIREGAR selaku aktifis LSM KOMPAK (Koalisi Masyarakat Pemantau Korupsi) meminta aparat penegak hukum yakni Kejatisu dan Poldasu panggil dan periksa Kasek MIS Rantau Panjang Kecamatan Tanjung Pura diduga dalam penggunaan dana bosnya tidak tepat sasaran. (wapemred)

Posting Komentar

0 Komentar